Artikel
PELATIHAN PENINGKATAN KAPASITAS SDM KADER POSYANDU TINGKAT DESA MEKARLAKSANA
Sabtu, 06 November 2021 telah dilaksanakan Pelatihan Peningkatan Kapasitas SDM Kader POSYANDU Tingkat Desa MekarlaksanaTahun 2021. Pelatihan tersebut bertempat di Aula Kantor Desa Mekarlaksana, yang dihadiri Bapak Camat Ciparay yaitu Bapak Gugum Gumilar, S.STP, M.Si bersama Tim Penggerak PKK Kecamatan Ciparay, Kasi Pemberdayaan bersama Pendamping Desa, Kepala Desa Mekarlaksana yaitu Bapak Purwanto Nalapraya beserta jajarannya, Ketua Tim Penggerak PKK Desa Mekarlaksana yaitu Ibu Rosmawati dan diikuti oleh Kader Posyandu Desa Mekarlaksana.
Kegiatan ini sebagai salah satu upaya Desa untuk peningkatan kapasitas para Kader Posyandu Desa Mekarlaksana supaya bisa lebih memahami dan lebih giat lagi dalam pelayanan terhadap masyarakat, bukan hanya aspek kesehatan saja tetapi posyandu sebagai multi fungsi sebagai aspek pendidikan dan pemberdayaan ekonomi para kader posyandu dengan diberikan pemberdayaan usaha dengan stimulan anggaran yang bersumber dari Dana Desa.
Dengan Launcingnya acara "BERMADU (Belajar, Bermain bersama di Posyandu) " adalah upaya mendorong dan mengimplementasi posyandu multi fungsi yang terdiri dari aspek pendidikan dan aspek pemberdayaan ekonomi untuk para kader posyandu. Disamping ada aktivitas usaha yang diperdayakan oleh posyandu berupa jajanan makanan untuk anak-anak yang sehat sambil belajar dan bermain bersama di posyandu.
KEGIATAN KAMPANYE CTPS (CUCI TANGAN PAKAI SABUN) DARI PUSKESMAS CIPARAY DTP DI DESA MEKARLAKSANA
PENYALURAN BANTUAN BAGI PENDERITA STUNTING DARI DANA DESA TAHAP II TAHUN ANGGARAN 2022
PENYULUHAN PETERNAK DOMBA PROGRAM KETAHANAN PANGAN DAN HEWAN DARI DANA DESA TAHAP II TA 2022
SOSIALISASI DAN PEMBEKALAN RELAWAN PENDATAAN SDGS DESA TAHUN 2021
PENETAPAN DAN PENGUNDIAN NOMOR URUT CALON KEPALA DESA MEKARLAKSANA PERIODE 2021-2027
PENYALURAN BLT DANA DESA TAHUN ANGGARAN 2021 DIANTAR LANGSUNG KE RUMAH WARGA
LANGKAH - LANGKAH MENGGUNAKAN APLIKASI SAKEDAP (SISTEM PELAYANAN KEPENDUDUKAN TERPADU)
PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI (BLT) DANA DESA TAHUN ANGGARAN 2021 TAHAP IV DAN V
PENYALURAN BANTUAN SOSIAL TUNAI (BST) TAHAP 14 DAN 15 TAHUN 2021 DI DESA MEKARLAKSANA
LAPORAN REALISASI APBDes TAHUN 2021
PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI (BLT) DANA DESA TAHAP III TAHUN ANGGARAN 2022
PENYEMPROTAN CAIRAN DISINFEKTAN DARI DINAS LINGKUNGAN HIDUP DI DESA MEKARLAKSANA
BIMTEK APLIKASI PORTAL KABUPATEN BANDUNG BEDAS MANUNGAL DENGAN SISTEM INFORMASI DESA (SID)
PENDAFTARAN DAN PENYERAHAN FORMULIR BAKAL CALON (BALON) KEPALA DESA MEKARLAKSANA PERIODE 2021-2027
PENYALURAN BANTUAN DARI ASN PEDULI DAN BERBAGI BAPPEDA KABUPATEN BEDASKEUN
PELATIHAN DAN REFRESING KADER POSYANDU KE CIKAOPARK PURWAKARTA
MONITORING DAN EVALUASI DANA DESA TAHUN 2022 DESA MEKARLAKSANA KECAMATAN CIPARAY